Fungsi Fotosintesis Pada Tumbuhan

Fotosintesis adalah salah satu reaksi paling penting untuk kehidupan makhluk hidup aerobik. Kita, bersama dengan populasi manusia dan hewan lainnya, berhutang budi terhadap tanaman dan organisme lainnya yang menangkap cahaya dan melakukan fotosintesis. Hampir seluruh kehidupan di bumi ini bisa terjadi karena matahari mensuplai energi terhadap ekosistem. (Baca: Pengertian Fotosintesis) Semua organisme, baik prokariyotik atau […]

Aliran Energi Dalam Ekosistem dan Contohnya

Ekosistem terbentuk dari interaksi dan hubungan timbal balik antara komponen biotik dan abiotik. Didalam ekosistem, ada sistem dan interaksi yang secara keseluruhan menjaga kondisi lingkungan agar tetap stabil. Kondisi ini disebut juga dengan keseimbangan ekosistem. Demikian juga dengan energi. Energi merupakan kebutuhan makhluk hidup yang utama. Sebagaimana kita tahu, sumber energi manusia berasal dari makanan yang dikonsumsi, […]