Rekayasa Genetika : Konsep, Langkah, Perbandingan dan Pro Kontra

Rekayasa genetika adalah proses menyisipkan DNA baru secara manual kepada suatu organisme. Sering juga disebut modifikasi genetika, adalah manipulasi secara langsung dari gen organsime menggunakan bioteknologi. Organisme yang dihasilkan disebut genetically modified organism (GMO). GMO pertama adalah bakteri yang dihasilkan pada tahun 1973 dan tikus pada tahun 1974. Berbeda dengan teknik pemuliaan, jika teknik pemuliaan (selective breeding) […]