Jenis-Jenis Plankton dan Klasifikasinya

Dalam dunia air, entah itu sungai, laut, kolam maupun danau terdapat suatu makhluk hidup bernama plankton. Memiliki ciri ciri makhluk hidup seperti ukurannya yang sangat kecil dan sedikit sulit tampak secara penglihatan, plankton memiliki berbagai macam jenis dalam spesiesnya. Menurut Sachlan (1978), plankton adalah jasad-jasad renik yang melayang di dalam air yang nyaris tidak melakukan […]

Ciri Ciri Terumbu Karang dan Jenis Jenisnya Terlengkap

Ciri – ciri terumbu karang adalah sekumpulan organisme dengan dominansi karang yang bersimbiosis membentuk ekosistem di kedalaman laut terkena sinar matahari. Ekosistem terumbu karang adalah contoh ekosistem alami yang sangat sensitif hingga hanya dapat bertahan di laut – laut yang memenuhi syarat. Pertumbuhan terumbu karang sangat lambat namun sangat mudah mati. Sebuah sentuhan saja bisa menyebabkan […]

8 Jenis-jenis Alga beserta Gambarnya

Alga merupakan organisme yang sama dengan ganggang dan juga rumput laut. Penggunaan alga lebih tepat daripada ganggang, adapun rumput laut adalah makroalga atau alga yang berukuran lebih besar dan biasanya dibudidayakan untuk dimanfaatkan oleh manusia. Alga termasuk ke dalam jenis jenis sumber daya alam yang berada di perairan baik itu di air tawar, payau dan […]

10 Jenis-jenis Rumput Laut di Indonesia beserta Gambarnya

Kekayaan sumber daya laut Indonesia, keragaman hayati dan jenis jenis sumber daya alam di dalamnya begitu melimpah ruah. Rumput laut merupakan salah satu biota laut yang beragam spesiesnya di Indonesia. Kekayaan spesies dari rumput laut ini tidak hanya berperan dalam menjaga keseimbangan ekosistem namun dapat diambil manfaatnya. Manfaat dari rumput laut ini sangatlah beragam, diantaranya yaitu, […]

15 Jenis-jenis Terumbu Karang di Indonesia

Terumbu karang atau dikenal dengan istilah coral reef adalah sekumpulan  karang yang menghasilkan kapur dan bersimbiosis dengan zooxanthellae, yaitu organisme uniseluler yang dapat melakukan proses fotosintesis. Meskipun beberapa karang memiliki bentuk menyerupai tumbuhan kingdom plantae, namun karang dalam klasifikasi makhluk hidup termasuk dalam kingdom animalia. Terumbu karang dalam pengelompokan hewan dikelompokkan dalam kelas anthozoa. Pada bentuk sederhananya, terumbu karang […]

Ekosistem Rawa : Pengertian, Ciri-ciri, Jenis, dan Komponennya

Secara garis besar, dan bila membaca dalam kamus,, maka kita akan menemukan pengertian rawa, yang definisinya adalah bagian permukaan pada bumi yang selalu basah, karna tergenang oleh air dan juga karna kekurangan aliran, atau juga bagian permukaan bumi yang lebih rendah dari daerah di sekitarnya. Rawa yang juga merupakan ekosistem ini juga memiliki definisi stau […]

Ikan Pari – Jenis dan Bahayanya

Pernahkan anda melihat ikan pari ? tentu hewan ini memang sudah tidak asing lagi di lihat di perairan pantai atau laut, karena ikan pari ini terdapat hampir di seluruh dunia. Ikan Pari merupakan jenis ikan yang berbentuk pipih serta mempunyai sirip dada yang lebar dan bentuk ekor kecil berbentuk cemeti atau cambuk. Ikan pari termasuk […]

9 Contoh Simbiosis Amensalisme pada Tumbuhan

Pada pembahasan yang lalu, kita sudah membahas tentang contoh simbiosis komensalisme, nah pada kesempatan kali ini kita akan membahas contoh simbiosis amensalisme yang merupakan kebalikan dari simbiosis komensalisme. Amensalisme sendiri diartikan sebagai pola interaksi yang terjadi ketika suatu makhluk hidup atau organisme yang dapat merugikan organisme lain dengan mengeluarkan zat atau senyawa yang berbahaya. Jadi, […]

7 Contoh Simbiosis Kompetisi Pada Hewan

Dalam sebuah ekosistem alam tentu terdapat suatu interaksi antara komponen biotik dengan abiotik. Meski demikian, terdapat interaksi antara makhluk hidup satu dengan yang lainnya dalam lingkup tersebut. Interaksi dalam ekosistem antar makhluk hidup yang berada dalam satu lingkup sangatlah beragam, ada yang saling menguntungkan, ada yang dirugikan atau bahkan sebuah kompetisi. Kompetisi yang terjadi juga […]

4 Daur Hidup Aurelia Aurita (Ubur Ubur)

Aurelia aurita adalah nama ilmiah dari salah satu jenis ubur ubur (jelly-fish). Aurelia adalah genus dalam klasifikasi animalia yang terdiri dari kelompok ubur ubur. Dari klasifikasi ubur ubur, Aurelia aurita (ubur ubur bulan) adalah jenis yang paling dikenal. Selain menjadi jenis yang paling dikenal, Aurelia aurita juga merupakan jenis yang paling sering ditemukan. Habitatnya berada pada pantai timur […]