Categories: Manusia

Apa Saja Cadangan Lemak di Dalam Tubuh

Jika berbicara mengenai lemak, maka hal ini adalah salah satu hal yang sangat tidak diinginkan oleh sebagian besar manusia, terlebih bagi mereka para kaum hawa.

Dimana saat adanya lemak ini, maka  dapat membuat penampilan kita menjadi seolah tak menarik. Dan seringkali kita berpikiran bahwasannya lemak dalam tubuh kita adalah hal yang buruk yang mesti segera kita keluarkan dari dalam tubuh kita.

Jika lemak yang berlebh memang iya buruk aagi kesehatan dan juga penampilan kita, namun anda jiga tak boleh keliru loh sobat, karena pada kenyataanya tak semua lemak tersebut jahat dan atau  berdampak buruk bagi tubuh kita, justru sebaliknya bahwasanya tubuh kita ini membutuhkan lemak.

Lantas, jika tubh kita memerlukan lemak tersebut, apa saja fungsi dan peranan lemak dalam tubh kita? Berikut  ini penulis akan menyajikan ulasannya untuk anda dan juga mengenai apa saja cadangan lemak dalam tubuh kita. Yuk sobat, langsung saja kita simak ulasan berikut ini. Cekidot.

1.Fungsi Lemak Dalam Tubuh

Adapun beberapa fungsi dan peranan lemak dalam tubuh anda adalah sebagai berikut :

  • Sebagai Penyedia Energi

Meski memang sumber utama penyedia tenaga dalam tubuh  kita adalah karbohidrat, namun lemak ini juga digunakan sebafai sumber tenaga cadangan dalam  tubuh kita ketika karbohidrat dalam tubuh kiat tidak tersedia.

  • Sebagai Penyerap Vitamin dalam Tubuh

Pada umumnya, beberapa vitamin  dikenal larut dalam  lemak,  itu artinya vitamin tersebut membutuhkan lemak  tersebut agar vitaminnya bisa diserap dan disimpan dalam tubuh.

  • Sebagai Penjaga Temperatur Tubuh agar Tetap Normal

Hampir setiap orang memiliki lapisan lemak tips yang berada tepat dibawah kulitnya.  Dan lapisan lemak ini dirancang khusus untuk melindunhi suhu tubuh agar tetap normal. metabolisme lemak bisa anda jadikan sebagai informasi tambahan.

Itulah sobat beberapa fungsi lemak tersebut dalam tubuh kita.  Lantas, apa sja cadangan lemak dalam tubh kita tersebut?  Yuk sobat, langsung saja kita simak ulasan berikut ini. Cekidot.

2. Jenis Cadangan Lemak dalam Tubuh

Berikut ini adalah jenis lemak dalam tubuh, antara lain :

  • Lemak Subkutan

Lemak subkutan merupakan lemak yang ditemukan di bawah permukaan kulit. Lemak ini sendiri bisa diukur dengan sebuah alat yang disebut dengan caliper skin fold yang bisa bertugas untuk mengestimasi total lemak dalam tubuh. asupan makanan untuk meningkatkan hormon-pembakar lemak bisa anda jadikan sebagai informasi tambahan.

Secara keseluruhan, lemak subkutan ini juga terdapat di bokong, pinggul dan juga terkadang di permukaan perut. Jenis lemak ini mungkin saja  tidak menimbulkan masalah atau gangguan kesehatan kita secara keseluruhan, namun tentunya akan merusak penampilan anda.

  • Lemak Viseral

Adapun lemak viseral ini merupakan lemak yang berada di posisi dalam yakni yang mengikat dan juga mengelilingi organ dalam tubuh. Hampir semua orang yang memiliki perut buncit, sudah bisa dipastikan memiliki jenis lemak viseral ini yang banyak terdapat dalam tubih mereka secara keseluruhan.

Meski memang belum bisa diketahu secara pasti proporsi lemak viseral ini dalam tubuh dan juga leka subkutan yang ada dalam perut, maka anda  harus tetap menjaga berat badan yang ideal sesuai dengan tinggi badan anda, sehingga tak bermasalah pada kesehatan anda.

Sekian sobat ulasan yang bisa penulis sajikan untuk anda pada postingan kali ini. Semoga ulasan tersebut bisa bermanfaat bagi anda yang sudah berkunjung dan membacanya. Sampai jumpa di artikel menarik selanjutnya. Salam hangat selalu dari penulis.

Recent Posts

Pemupukan Anorganik dan Penjelasannya

Definisi dari pupuk ialah bahan yang dijadikan sebagai penambah pada sebuah media tanam untuk membantu…

5 years ago

Pemupukan Organik dan Penjelasannya

Pupuk berbahan organik menjadi satu-satunya input yang bisa diberikan ke dalam lahan sawah. Konsentrasi nutrisi…

5 years ago

Manfaat Penerapan Bioteknologi

Sebelum membahas tentang manfaat Bioteknologi, ada baiknya kita paham duluapa itu Bioteknologi. Secara umum Bioteknologi…

5 years ago

Dampak Red Tide Bagi Biota Laut

Definisi dari red tide merupakan kejadian yang terjadi secara alami pada air laut yang mengalami…

5 years ago

Dampak Red Tide Bagi Manusia

Definisi dari red tide ialah fenomena dimana ditemukan perkembangan jumlah fitoplankton yang sangat drastis berkali…

5 years ago

LGBT dari Sudut Pandang Biologi

Dr Roslan Yusni Hasan atau Ryu Hasan selaku pakar neurologi mengatakan, dalam menjawab mengenai LGBT…

5 years ago