Bunga sepatu yang dikenal sebagai tanaman hias ini biasanya dapat tumbuh mencapai 3 meter dan batangnya pun memiliki diameter kurang lebih 9 cm. Biasanya batangnya berwarna ungu ketika muda dan putih ketika tua. Bentuk daunnya unik, bagian tepinya tidak rata, ujungnya runcing dan memiliki lebar sekitar 5-10 cm. Morfologi bunga sepatu yang terdiri atas klasifikasi, […]
Tag: bunga
Banyaknya macam tumbuhan yang ada di muka bumi ini membuat para ilmuan menjadi mengelempokkannya dalam suatu kelompok khusus. Dimana salah satunya adalah pengelompokkan tumbuhan berbiji terbuka. Secara umum, tumbuhan berbiji dibedakan menjadi 2 macam, yaitu tumbuhan berbiji terbuka dan tertutup. Tumbuhan berbiji terbuka disebut gymnospermae dan biji tertutup disebut angiospermae. Gymnospermae merupakan penggabungan kata gymnos […]
Dalam sebuah bunga tentunya memiliki bagian-bagian penting untuk perkembangan, pertumbuhan serta untuk menghasilkan keturunan baru. Secara umum, bunga terbagi menjadi 2 macam, yaitu : Bunga sempurna : Bunga yang memiliki bagian-bagian yang lengkap. Bunga tidak sempurna : Bunga yang Struktur bagian bunganya ada yang kurang. Ciri dari bunga sempurna adalah: Memiliki kelopak bunga sebagai pelindung Mahkota […]
Baiklah sebelum lebih lanjut membahas mengenai fungsi hewan kupu-kupu bagi bunga sesuai dengan kajian topik kita kali ini, maka ada baiknya kita membahas pula terlebih dahulu mengenai apa sih sejatinya definisi mengenai hewan kupu-kupu beserta bagian tanaman yang disebut sebagai bunga berikut ini. Kupu-kupu Merupakan suatu hewan yang pertama kali tumbuh dari daur hidup kupu-kupu […]
Di dunia ini terdapat banyak macam tumbuhan yang hidup subur di bumi kita ini. Bumi kita merupakan planet yang mempunyai komposisi antara tanah, air dan udara yang sangat baik untuk tumbuh berbagai macam tumbuhan. Banyaknya tumbuhan yang hidup di planet bumi kita ini menjadikan bumi menjadi hijau dan subur. Diantara berbagai macam tumbuhan di dunia […]
Bunga merupakan jenis tanaman yang sering dinikmati keindahannya. Bunga adalah tanaman yang memiliki keindahan serta keunikan masing-masing antara bunga yang satu dengan bunga yang lain. Bunga bisa diibaratkan seperti seorang wanita yang mempunyai kecantikan khas dari masing-masing yang menjadikan mereka berbeda tetapi tetap memiliki kecantikan yang khas. Bunga sering dijadikan sebagai simbol keindahan serta kasih […]
Tanaman yang kekurangan air bisa disebabkan karena pemilik tanaman tidak menyiramnya secara rutin, tidak tahu kebutuhan air tanaman, atau tanaman tersebut berada di daerah yang kekurangan air. Jadi jika memang memiliki tanaman maka perlu memberikannya cukup air sehingga tanaman tersebut dapat tumbuh dengan baik. Tanaman bisa tumbuh sendiri tanpa bantuan manusia jika memang media dan lingkungan […]
Bunga merupakan salah satu variasi maupun sebutan lain yang bisa disematkan pada tanaman. Sebagaimana kita ketahui bahwa terdapat bermacam-macam bunga yang di dunia ini dengan berbagai macam nama, warna, dan variasi lainnya. Di mana terkadang warna dan variasi tersebut menjadi ciri khas khusus dari sebuah bunga. Sebut saja pengelompokan tumbuhan bunga mawar, bunga yang satu […]
Sebelum membahas mengenai fungsi atau manfaat dari putik pada bunga, kita harus mengetahui terlebih dahulu mengenai organ bunga tersebut. Bunga merupakan alat perkembangbiakan tumbuhan secara generatif pada tumbuhan berbiji tertutup. Bunga juga biasa disebut dengan pucuk yang termodifikasi, disebut demikian karena menunjukkan beberapa perubahan dalam pengaturan aspek pucuk. Bunga dianggap dengan ranting yang memiliki sumbu […]
Penyerbukan adalah sebuah peristiwa alami jatuhnya serbuk sari lalu menempel pada kepala putik sehingga terjadi proses pembuahan sempurna pada bunga dan melalui proses fotosintesis. Serangga adalah jenis hewan yang melakukan bantuan penyerbukan terhadap bunga dengan tingkat kesuksesan tertinggi. Hubungan yang terjalin antara serangga dan bunga adalah bentuk jalinan simbiosis yaitu hubungan yang sama sama menguntungkan, yaitu Bunga […]