Ciri-Ciri Hewan Arachnida Terlengkap Beserta Penjelasannya

Hewan arachnida adalah hewan yang termasuk dalam kategori ciri-ciri hewan invertebrata dengan filum arthropoda. Supaya teman-teman sekalian memahami mengenai ciri-ciri hewan arachnida, ada baiknya teman-teman perlu memahami terlebih dahulu mengenai hewan vertebrata dan invertebrata beserta contoh hewan vertebrata dan hewan invertebrata. Kemudian setelah itu, kalian bisa memahami materi yang akan dosen biologi bawakan kali ini. […]

Ciri-Ciri Hewan Arthropoda Terlengkap Beserta Penjelasannya

Arthropoda adalah hewan yang tidak memiliki tulang belakang dan dikelompokkan ke dalam kelompok hewan invertebrata. Berdasarkan bahasa, arthropoda bisa dibagi menjadi 2 (dua) suku kata yaitu artron artinya sendi dan poda artinya kaki. Dengan demikian hewan arthropoda memiliki pengertian sebagai hewan yang memiliki kaki bersendi. Sebelum mengetahui tentang arthropoda, ada baiknya kawan-kawan semua perlu memahami […]