Apabila anda pernah mengikuti pelajaran biologi, tentunya anda sudah pernah mendengar kata “ekosistem” ya sobat. Ekosistem merupakan suatu sistem ekologi yang terbentuk dikarenakan hubungan timbal balik yang tidak dapat terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya. Seperti yang sudah kita ketahui bersama, ada begitu banyak jenis – jenis ekosistem yang ada bumi tercinta kita ini. Dalam […]
Tag: keseimbangan ekosistem
Istilah homeostasis berasal dari Bahasa Yunani yaitu “homoios” yang berarti sama dan “stasis” yang berarti diam atau tetap. Jadi secara etimologis, homeostasis diartikan dengan tetap sama. Konsep homeostasis berawal dari pemikiran bahwa semua materi memiliki unsur dan karakteristik yang saling menyeimbangkan. Baik itu melalui proses timbal balik atau saling menetralkan. Kondisi keseimbangan ini memungkinkan berlangsungnya […]
Ekosistem adalah sususan sistem yang terbentuk karena adanya interaksi antara makhluk hidup dengan lingkungannya pada tempat tertentu. Makhluk hidup tidak hanya hidup sendiri di Bumi ini. Untuk memenuhi kebutuhan makhluk hidup, diperlukan interaksi dengan sesama makhluk hidup lain dan lingkungan. Dengan demikian tercipta hubungan saling timbal balik, baik berupa hubungan saling menguntungkan atau saling merugikan. […]