Asam laktat merupakan sisa dari hasil metabolisme tubuh yang dapat menumpuk ketika tubuh kekurangan oksigen. Asam laktat dihasilkan di sel otot pada saat suplai oksigen tidak cukup dalam menunjang produksi energi. Setia individu memiliki kebutuhan asam laktat yang berbeda, namun kadar normal asam laktat yang dibutuhkan oleh tubuh adalah kisaran 4,5-19,8 mg/dl. Kadar asam laktat […]